Testing Landing Page

Image

by Admin Super 5 years ago 0 comments

Kenali Buah Hati Anda dan Temukan Potensi Masa Depannya

Allsmart merupakan aplikasi untuk mengetahui bakat dan potensi diri buah hati Anda melalui pindai sidik jari

Daftar Sekarang

Allsmart dilengkapi fitur untuk berkonsultasi dengan para psikolog dan video tutorial Hasil Allsmart meliputi 10 aspek penilaian secara detil yang akan memberikan gambaran lebih jelas terhadap potensi, bakat dna watak anak Anda

Learning Acceptance

Learning Acceptance adalah penerimaan individu dalam mendapatkan input pembelajaran. Ada 2 kategori individu pada learning style, yaitu responsive (bertindak lebih dulu) dan analytical (berpikir lebih dulu)

Learning Style

Learning Style adalah gaya belajar yang dimiliki tiap individu. ada 3 jenis Learning Style, yaitu Visual, Auditory, Kinestetik

Bersama 8 kategori skill lainnya

GENERAL SKILL

Adalah berbagai keahlian yang dimiliki seseorang agar bisa berkembang baik di lingkungan (sekolah, rumah, kantor, dll) yang terdiri dari keterampilan Adaptasi, Tehnis Operasional, Manajerial, Leadership, dan Komunikasi.

BRAIN POTENTIAL

Dalam mempelajari Basic Skill Competence individu, ada berbagai skill (keahlian) dan Knowledge (pengetahuan) yang bisa dekembangakan. Skill dan knowledge merupakan 2 dari 3 faktor (yang satu lagi adalah bakat genetis) yang sangat penting untuk membangun kepribadian seseorang. Lawrence K Jones mengemukakan dalam memahami kepribadian, dapat ditelusuri kompetensi keahlian dasar (basic skill competence).

MULTIPLE INTELLIGENCE

Yaitu delapan cara berbeda untuk menunjukan kemampuan intelektual yang pokok. Shiffy Landa (1993) guru d H.F. Epstein Hebrew Academi mengungkapkan Multiple Intelegence adalah cara terbaik untuk belajar, karena anak punya kemampuan yang berbeda beda.

 

 

 

 

 

 

 

 

Tags: No Tags

0 Comments


Leave a Comment

Recent Posts